Setelah diguyur hujan selama dua jam Senin (31/3/08) sore kemarin tujuh desa di tiga wilayah Kecamatan Mojokerto, Jawa Timur terendam banjir. Selain menggelamkan ratusan rumah warga luapan banjir juga menggenangi asrama putri yang dihuni puluhan siswi Madrasah Aliyah Negeri (MAN)Sooko.
baca selengkapnya di indosiar