GONDANG-Jembatan penghubung antara kecamatan Gondang dan Sekar yang putus saat banjir bandang beberapa waktu lalu bakal bisa dilewati Minggu Besok. Sebab pengerjaan jembatan Belly (jembatan darurat) sudah sudah hampir selesai.
baca selengkapnya di radar bojonegoro