Rutan Salemba Kebakaran Jenggot Kamis 24 April 2008, Jam: 9:41:00 JAKARTA (Pos Kota) – Suasana di Rumah Tahanan (Rutan) Salemba, Jakarta Pusat, bagai orang kebakaran jenggot setelah pemberitaan Pos Kota (Rabu 23/4) tentang menggilanya pungutan liar (pungli) di rutan tersebut. Pengawasan berlangsung ketat dibandingkan hari sebelumnya.
baca selengkapnya di poskota