VHRmedia.com, Timika - Hingga Rabu (7/5) siang aparat kepolisian masih mencari korban tanah longsor di saluran pembuangan limbah tambang PT Freeport Indonesia di Tembagapura, Senin (5/5) malam. Telah ditemukan 15 korban, sebagian besar warga asli Papua yang tinggal di dekat saluran tailing Freeport.
Kepala Kepolisian Resort Mimika AKBP Godhelp C Mansnembra mengatakan, longsor kali ini menimbulkan korban jiwa terbesar selama setahun terakhir. Dalam setahun ini
baca selengkapnya di vhrmedia