Beijing (SIB) Lebih dari 1,4 juta penduduk di desa-desa pedalaman barat daya Cina terperosok ke dalam kemiskinan nyata setelah kawasan mereka diguncang gempa hebat yang meratakan dengan tanah rumah-rumah mereka 12 Mei lalu, terang pers resmi setempat, Selasa (15/7). "Di banyak kabupaten, kemakmuran yang dirasakan setelah berusaha bangkit selama dua dekade lenyap hanya dalam beberapa detik," lapor [...]
baca selengkapnya di hariansib