Tebingtinggi (SIB) Ratusan rumah warga di Kelurahan Mandailing, Persiakan dan Bandarsono Kota Tebingtinggi, Sabtu (6/9) malam digenangi banjir kiriman dari luapan Sungai Bahilang. Ketinggian air mencapai selutut orang dewasa hingga 1 meter. Camat Tebingtinggi Kota Sri Imbang STP kepada SIB mengatakan banjir hanya berlangsung semalam dan pagi harinya air sudah surut. Menurut camat, banjir tersebut sudah [...]
baca selengkapnya di hariansib