INDOALERT!

::agregat berita bencana dan kedaruratan::

INDONESIAGA!, daily updated Indonesia alert map
PETUNJUK PENGGUNAAN PETA: klik mouse kiri dua kali untuk zoom-in, klik mouse kanan dua kali untuk zoom-out. Klik marker pada peta dan klik tanda plus (+) untuk melihat deskripsi. Click-and-drag untuk menggeser peta atau gunakan tool navigasi di pojok kiri atas.

Tuesday, 28 October 2008

ANGIN PUTING BELIUNG DI KAB. NGANJUK PROV.JAWA TIMUR [ppk-depkes]

Pada tanggal 23 Oktober 2008 pukul 16.15 WIB telah terjadi angin Puting beliung di Dusun Kedung Pingit Desa Sambikerep kecamatan Rejoso Kabupaten Nganjuk Provinsi Jawa Timur menyebabkan 1 rumah mengalami kerusakan. Berdasarkan data dari Dinas Kesehatan Kabupaten Nganjuk peristiwa tersebut tidak ada korban meninggal dunia, luka - luka 2 orang di rawat di Puskesmas 1 orang. Jajaran kesehatan setempat telah melakukan evakuasi korban dan memberikan pelayanan kesehatan. Pemantauan tetap dilakukan oleh Dinkes Kab. Nganjuk, PPK Regional Jawa Timur dan Pusat Penanggulangan Krisis Depkes.

indoalert_iconbaca selengkapnya di ppk-depkes

Blog Archive