Elshinta - Newsroom, Indonesia telah gagal dalam upaya pencegahan prevalensi HIV. Hal ini berdasarkan data yang menunjukkan perilaku berisiko tinggi dan prevalensi penyakit kelamin yang meningkat, serta pemakaian kondom secara konsisten sangat rendah di masyarakat.
baca selengkapnya di elshinta