Jakarta (SIB) Menteri Kehutanan (Menhut) MS Kaban disebut menerima uang dari PT Data Script, rekanan Departemen Kehutanan dalam proyek pengadaan GPS Geodetik, GPS Handheld, dan Total Station. Hal itu terungkap dalam rekaman hasil pembicaraan antara mantan anggota DPR Al Amien Nur Nasution dan ketua panitia pengadaan proyek Eko Wijajanto yang diperdengarkan dalam sidang di Pengadilan Tindak Pidana [...]
baca selengkapnya di hariansib