BANDUNG, TRIBUN-Kepala Penanggulangan dan Pemadam Kebakaran Kota Bandung Prijo Soebiandono mengatakan hingga saat in pihaknya belum bisa memastikan sumber api yang menghanguskan belasan rumah di kawasan RT 02/11 Kelurahan Cibangkong, Kecamatan Batununggal, Kota Bandung, sekitar pukul 13.00 tadi.
baca selengkapnya di tribunjabar