Bandung, 12/11/2008 (Kominfo-Newsroom) – Pemerintah Provinsi Jawa Barat kini telah mempersiapkan program penanganan bencana, termasuk penanganan sungai, dan program tersebut direalisasikan melalui kegiatan penghijauan dan rehabilitasi lahan melalui program-program GRLK maupun Gerhan.
baca selengkapnya di bipnewsroom