26/01/2009 07:09 - Asap Liputan6.com, Solok: Kota Solok, Sumatra Barat, hingga Ahad (25/1), masih diselimuti kabut asap yang muncul akibat kebakaran lahan di berbagai lokasi. Meski tak terlalu tebal, kabut asap sudah mengganggu kesehatan. Warga mulai menderita batuk dan sesak napas. Kabut asap yang menyelimuti Solok memang belum menunjukkan tanda akan hilang. ...
baca selengkapnya di mediacenter