Polisi memastikan mayat yang ditemukan di dekat tangki nomor 24 pada malam kejadian kebakaran Depo Pertamina Plumpang 19 Januari silam adalah Zainudin (26). Kepastian didapat setelah polisi melakukan tes Deoxyribonucleic Acid (DNA) yang didapat dari kakak Zainudin.
baca selengkapnya di okezone