09/03/2009 05:57 - Puting Beliung Liputan6.com, Sukoharjo: Hujan deras disertai angin kencang menerjang sejumlah kawasan di Kabupaten Sukoharjo, Jawa Tengah, Ahad (8/3) petang. Akibatnya, sejumlah pohon tumbang. Di Jalan Raya Bekonang, pohon mahoni menimpa mobil kijang rover berpenumpang lima orang. Dua orang tewas serta tiga lainnya luka parah. Korban tewas adalah Sartono, ...
baca selengkapnya di mediacenter