Lahore (SIB) Polisi Pakistan telah menahan beberapa tersangka, Rabu (4/3) terkait penyerangan tim kriket Srilanka, namun mengaku belum mampu melacak kelompok penyerang yang telah menewaskan delapan polisi dan menciderai tujuh atlet, yang mengindikasikan ketidakmampuan negara nuklir tersebut dalam mencegah terjadinya aksi terorisme. Pejabat senior kepolisian Pakistan, Haji Habibur Rehman mengatakan, polisi menahan para tersangka itu dalam satu [...]
baca selengkapnya di hariansib